Visi
Menjadi badan pengelola sumber daya manusia yang unggul dalam Pengelolaan, pengembangan dan pemberdayaan SDM yang berpedoman pada Aqidah Islam Ahlusunnah Wal Jamaah An-Nahdliyah untuk mendukung visi dan misi Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo.
Misi
- Menyelenggarakan program pendidikan dan pelatihan berkelanjutan yang berkualitas untuk meningkatkan kompetensi dan profesionalisme pegawai melalui pemetaan kompetensi
- Merancang dan mengembangkan sistem Pengelolaan Karir yang transparan dan Adil
- Melaksanakan proses recruitment yang Objektif dan Transparan berdasarkan Analisa Beban Kerja
- Memberikan Pelayanan Prima yang berkelanjutan kepada semua pegawai tanpa membeda bedakan
- Mewujudkan proses pelayanan Administrasi berbasis IT guna mewujudkan tata kelola yang lebih efektif dan efisien.
Tujuan
- Terwujudnya BPSDM yang Profesional, Objektif dan transparan sesuai dengan peraturan kepegawaian
- Terwujudnya rasio ideal dosen dan tendik yang melaksanakan study lanjut
- Mendapatkan Pegawai yang profesional yang sesuai dengan kebutuhan universitas
- Terwujudnya Budaya SMILE di pegawai(Sinergi, Melayani, Integritas, Lugas dan Empati
- Terwujudnya tata kelola administrasi yang lebih Efektif dan Efisien